Mini Tournament KATA IKO Matsushima Indonesia IKKA



Pada tanggal 11 Mei 2014 IKO Matsushima Indonesian Kyokushin Karate Assocation mengadakan kejuaraan KATA untuk pertama kali. Mini Tournament KATA ini berlangsung di Sho Shin Gym IKKA yang diikuti oleh peserta dari 8 Dojo .

Kejuaraan KATA ini di bagi dalam kategori tingkat yunior/senior anak-anak dan dewasa.
Hasil Kejuaraan KATA sebagai berikut :

Kelas Anak-anak putra/putri Kyu 5 ke bawah :

  • Juara I : Theresa Farah Umaratih (BSD)
  • Juara II : Rakhita (Grogol)
  • Juara III : Baskoro (BSD)


Kelas Dewasa putra/putri Kyu 5 ke bawah :

  • Juara I : Jonathan Witono (Kelapa Gading)
  • Juara II : Akbar Eka Putra (Senayan)
  • Juara III : Shanly Berkat (Grogol)

Kelas Dewasa putra/putri Kyu 4 – Kyu 1 :

  • Juara I : Teuku Aufra (Kelapa Gading)
  • Juara II : Briant (Grogol)
  • Juara III : Egi Suryadi (Mitra Infosarana)

Dengan diadakannya kejuaraan kali ini semoga para peserta memaknai lebih dalam dan mengerti teknik dasar dari KATA.
 



Foto-foto lainnya di facebook......

 





shihan nardi t. nirwanto sa
7 sept 1939 - 22 sept 2009




Copyright © 2012 Indonesian Kyokushin Karate Association. All rights reserved.